UNIGRES CUP 2017 kembali melanjutkan pertandingan keempat
dilapangan bola voli semen Gresik, tim STIAMAK Surabaya menghadapi tim STIT Qomarudin
Gresik pada babak penyisihan yang berlangsung pada Rabu (25/01). Pada babak pertama STIAMAK unggul dengan poin 25-17 atas STIT Qomarudin Gresik.
Selang
2 menit, babak kedua dimulai dengan servis pertama berada ditangan pemain
STIAMAK Surabaya. Tak mau kalah teriakan dari kedua pendukung membuat para
pemain semakin semangat untuk memenangkan pertandingan kali ini. STIT Qomarudin Gresik gagal masuk putaran selanjutnya setelah kalah dengan skor 2-1.
‘’ jelas ada strategi yang
kita buat, karena banyak yang bilang tim UNIGRES pemainnya bagus-bagus’’ Ujar Rere kapten UIN MALIKI Malang saat diwawancarai diakhir
pertandingan.
0 comments:
Post a Comment